Visi UNSA Menjadi Pusat Pengembangan Sumber Daya Manusia yang Menguasai IPTEK,
Berbasis Budaya Lokal, Berdaya Saing Global yang BESAR (Bersaing, Sehat, Aman,
Sejahtera) pada Tahun 2022.
Misi Tercermin dalam Tri Dharma Perguruan Tinggi yaitu:
1. Melaksanakan pendidikan dan pembelajaran dengan memanfaatkan sumber belajar
secara berkualitas dan berdaya guna.
2. Melaksanakan penelitian dan pengembangan IPTEK berbasis potensi lokal dan
berdaya saing global.
3. Melaksanakan pengabdian kepada masyarakat melalui penerapan teknologi tepat
guna secara bertanggung jawab.